29
Nov 2024
0
Gebyar Kombel Sekolah: Pelatihan Penyusunan Modul Ajar dan Asesmen Berbasis Numerasi di SMPN 2 Sijuk
Sijuk, 28 November 2024 – SMPN 2 Sijuk kembali menjadi pelopor dalam meningkatkan kompetensi guru melalui kegiatan Gebyar Kombel Sekolah dengan tema “Pelatihan Penyusunan Modul Ajar dan Asesmen Berbasis Numerasi”. Acara ini dihadiri oleh para guru dari berbagai latar belakang yang memiliki semangat besar untuk terus mengembangkan diri dalam menghadapi tantangan dunia pendidikan yang semakin kompleks. Acara dimulai dengan penuh...
11
Nov 2024
0
SMPN 2 Sijuk Adakan Sosialisasi Keamanan Pangan bagi Kader Junior dan Komunitas Penggerak Pangan Jajanan Anak Usia Sekolah (PJAS)
Sijuk, 8 November 2024 – SMPN 2 Sijuk kembali menunjukkan komitmennya terhadap kesehatan dan kesejahteraan siswa dengan mengadakan Sosialisasi Keamanan Pangan khusus untuk Kader Junior dan Komunitas Penggerak Pangan Jajanan Anak Usia Sekolah (PJAS). Kegiatan yang berlangsung pada Jumat, 8 November 2024 ini bertempat di Laboratorium IPA SMPN 2 Sijuk dan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran seluruh komunitas sekolah tentang...
7
Nov 2024
0
SMPN 2 Sijuk Gelar Peringatan Bulan Bahasa dengan Tema “Bulan Bahasa Perpustakaan ‘Ketapang Jaya’: Menumbuhkan Karakter Cinta Budaya, Kerja Sama, dan Semangat Berkompetisi”
Sijuk, 07 November 2024 – Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa, SMPN 2 Sijuk menggelar serangkaian acara lomba yang dipenuhi semangat dan antusiasme dari siswa-siswi. Dengan tema “Bulan Bahasa Perpustakaan ‘Ketapang Jaya’: Menumbuhkan Karakter Cinta Budaya, Kerja Sama, dan Semangat Berkompetisi,” kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kecintaan terhadap bahasa dan budaya, serta mengembangkan karakter kerja sama dan daya saing siswa dalam...
2
Okt 2024
0
Gelar Karya P5 SMP Negeri 2 Sijuk: Wujudkan Sekolah Sehat Jasmani dan Rohani Serta Bebas Perundungan
Sijuk, 30 September 2024 – SMP Negeri 2 Sijuk kembali menyelenggarakan kegiatan Gelar Karya Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan tema “Bangunlah Jiwa dan Raganya: Mewujudkan Sekolah Sehat Jasmani dan Rohani Serta Bebas Perundungan”. Kegiatan ini berlangsung dengan meriah dan penuh semangat pada hari Senin, 30 September 2024, di halaman sekolah. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas 7...
25
Sep 2024
0
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di SMP Negeri 2 Sijuk: Meningkatkan Karakter Religius dengan Meneladani Rasulullah SAW
Sijuk, Rabu, 25 September 2024 – SMP Negeri 2 Sijuk memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1446 H/2024 dengan tema “Meningkatkan Karakter Religius Siswa SMP Negeri 2 Sijuk dengan Semangat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H: Kita Jadikan Rasulullah sebagai Teladan dalam Hidup Kita.” Acara berlangsung khidmat dan meriah dengan dihadiri oleh Komite Sekolah, guru-guru, siswa-siswi, serta tamu undangan. Dalam...
3
Jun 2024
0
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMPN 2 SIJUK TAHUN PELAJARAN 2024/2025
SMPN 2 Sijuk membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) untuk Tahun Pelajaran 2024/2025. Berikut adalah informasi penting mengenai jadwal dan persyaratan pendaftaran: Jadwal PPDB: 1. Sosialisasi Pelaksanaan PPDB: Maret – Mei 2024 2. Pendaftaran:24 – 28 Juni 2024 3. Pengumuman Penetapan Calon Peserta Didik Baru: 01 Juli 2024 4. Pendaftaran Ulang: 02 – 05 Juli 2024 5. Masa Pengenalan Lingkungan...
1
Jun 2024
0
PELEPASAN KELAS 9 SMPN 2 SIJUK TAHUN AJARAN 2023/2024 DAN PENTAS SENI
Sijuk, 22 Mei 2024 – SMPN 2 Sijuk menggelar acara Pelepasan Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 yang diiringi dengan pentas seni. Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri oleh berbagai tamu undangan, termasuk perwakilan dari Dinas Pendidikan, kepala sekolah dari sekolah sekitar, komite sekolah, siswa kelas 9, perwakilan siswa kelas 7 dan 8, serta perwakilan orang tua siswa dari kelas...
28
Mar 2024
0
Pesantren Kilat 1445 H SMP Negeri 2 Sijuk: Membangun Keterampilan Berbicara dan Kecintaan pada Al-Qur’an
Sijuk, 28 Maret 2024 – SMP Negeri 2 Sijuk menggelar kegiatan Pesantren Kilat 1445 H pada Rabu-Kamis, 27-28 Maret 2024, di Musholla SMPN 2 Sijuk. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan kelas 7 dan 8, yang antusias untuk mengembangkan keterampilan berbicara dan kecintaan pada Al-Qur’an. Pada hari pertama, pemateri Rudi Ermawan, S.Pd.I, memberikan pelatihan tentang ceramah dan public speaking. Siswa-siswa diajak...
17
Mar 2024
0
PUASA BULAN AL QUR’AN
Materi Penguatan Karakter Senin, 17 Maret 2024 PUASA BULAN AL QUR’AN Puasa bulan Ramadan adalah salah satu ibadah yang paling istimewa dalam Islam. Selain sebagai ibadah wajib yang dijalankan oleh umat Islam di seluruh dunia, bulan Ramadan juga memiliki keistimewaan tersendiri karena di dalamnya terdapat malam yang lebih baik dari seribu bulan, yaitu Malam Lailatul Qadar. Salah satu keistimewaan bulan...